kampung cisitu

#

Deskripsi Visi dan Misi

Dua kata Visi dan Misi mungkin sudah tidak asing lagi ditelinga kita, apalagi kalau sedang dalam keadaan Pemilihan Umum termasuk yang sekarang sedang dijalankan oleh Desa Sukamulya. Akan tetapi Visi dan Misi bukan saja dimiliki oleh orang-orang yang mencalonkan diri, tetapi kita semuapun harus memiliki Visi dan Misi.
Pada artikel kali ini, kami ingin mencoba memahami apakah Visi dan Misi itu?
Kalau kita melihat pada kamusbesar definisi dari Visi itu sendiri adalah Nomina, sedangkan Nomina itu sendiri terbagi lagi pada 5 bagian :
  1. Kemampuan untuk melihat pada inti persoalan (nomina)
  2. Pandangan atau wawasan kedepan (nomina)
  3. Kemampuan untuk merasakan sesuatu yang tidak tampak melalui kehalusan jiwa.
  4. Apa yang tampak di khayalan (nomina)
  5. Penglihatan, Pengamatan (nomina)

Sedangkan untuk Misi Kalau kita melihat pada kamusbesar definisi dari Misi itu sendiri adalah Nomina, sedangkan Nomina itu sendiri terbagi lagi pada 3 bagian :
  1. Perutusan yang dikirim oleh suatu negara ke negara lain untuk melakukan tugas.
  2. Tugas yang dirasakan orang sebagai suatu kewajiban untuk melakukannya demi agama, ideologi, patriotisme
  3. Krisis kegiatan menyebarkan kabar gembira atas dasar pengutusan sebagai bagian dari Misi.
Share:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ditunggu partisipasinya

Komentar

Popular Posts

Label

Blog Archive

Recent Posts

Recent Posts Widget

Data Lengkap

Data Lengkap
#