
Layanan polisi yang dirasa masih sulit dijangkau masyarakat kini tidak
akan berlaku lagi. Pasalnya untuk melayani hal admistrasi beberapa
polsek menyediakan saung pelayanan. Hal yang berkait dengan layanan pembuatan Surat Keterangan Catatan Kepolisian (SKCK), Surat Ijin Keramaian, Surat Kehilangan dan Pengaduan...