kampung cisitu

#

Kilas Balik 2012

Pertama kali saya ucapkan "Selamat Natal 2012 dan Tahun Baru 2013" tinggal menghitung hari kita akan berpisah dengan 2012, tentu banyak perjalanan yang baik dan buruknya.
Seperti halnya sukamulya online akan mencoba mengulas balik ditahun 2012 ini.
1. Pemunduran diri kepala desa sukamulya membuat kepimpinan desa sukamulya menjadi kosong, akhirnya setelah diadakan musyawarah bersama BPD dan segenap tokoh masyarakat akhirnya di tunjuk sekertaris desa sebagai Pelaksana Tugas Harian (PTH), lebih lanjutnya baca disini.
2. Disaat sekertaris desa ditunjuk sebagai Pelaksana Tugas Harian (PTH) Desa Sukamulya dan disaat masyarakat menginginkan perbaikan jalan akhirnya dibulan januari jalan dari perbatasan desa diaspal dan wargapun merasa gembira karena apa yang dicita-citakan terlaksana, silahkan baca wargapun tersenyum.

3. Jalan yang lancar dan baik memang didambakan masyarakat banyak baca jalan beraspal.

4. Bukan berarti tidak diaspal akan tetapi sedang dilaksanakan perbaikan, seperti artikel yang di tulis sukamulya online akse jalan yang belum terjamah.

5. Ada artikel yang sangat penting diawal tahun 2012 ini, dimana BPD secara estafet mengadakan rapat-rapat dalam membentuk panitia pemilihan kepala desa, lebih jelasnya baca Rapat Bpd

6. Tahun ini merupakan tahun babak baru dalam kepemimpinan seorang wanita, namun sebelumnya kita coba meresback kebelakang dimana ada 4 calon yang ditetapkan, mau tahu profil calonnya baca saja :
Profil Calon Kepala Desa Nomor Satu
Profil Calon Keapala Desa Nomor Dua
Profil Calon Kepala Desa Nomor Tiga
Profil Calon Kepala Desa Nomor Empat

7. Ditetapkannya hari pemungutan suara kepala desa sukamulya, mau tahu? baca Hari Pemilihan Pilkades

8. Poling yang diadakan di jejaring sosial FB Desa (Facebook.com/taurus.nur1) ternyata yang diunggulkan adalah ? mau tahu baca Hasil Poling Kepala Desa Sukamulya

Nah itu aja dulu kilas balik 2012 bagian pertama dan nantikan kilas balik 2012 bagian dua.
Share:

Related Posts:

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Ditunggu partisipasinya

-271 hari -15 jam -43 menit -26 detik
Hari Raya Iedul Adha 1445 H

17 Juni 2024

Komentar

kailasgaffey commented on 8 menjelang hari kemenangan: “Sports Betting - MapyroBet 출장안마 the moneyline casinosites.one from 1:25 PM to 11:00 PM. See…”
haishaberkorn commented on kilas balik artikel 2014 bagian pertama: “Online Casino UK 2021Online 유니벳 casino UK. 벤 델핀 Get the best odds, highest limits and online casino…”
Unduh video Youtube dengan cepat, konversikan Youtube ke mp3 commented on kode kode pada kartu keluarga: “Unduh video Youtube dengan cepat, konversikan Youtube ke mp3”
Anonymous commented on kode kode pada kartu keluarga: “Maaf mau nanya, klo status hubungan dalam keluarga d tulis "lainnya" itu artinya apa ya ?…”
Daniel Rudy commented on celengan dari kaleng bekas: “kadang celengan yang sudah di buat malah tidak terpakai....”
Scr888 Malaysia commented on alat deteksi dini tsunami masih: “If live22 you could live 22 message me with any live22 Malaysia hints & tips on how you made…”

Popular Posts

Recent Posts

  • Data Pendidikan PAUD Sukamulya
  • Selamat jumpa lagi dengan sukamulya blog, mohon maaf saya baru bisa ... read more
  • Sosialisasi Perda Kemitraan Bidan dan Paraji
  • Kesehatan sangatlah penting lebih-lebih kesehatan untuk Ibu Hamil (bumil), ... read more
  • Data Penduduk Desa Sukamulya
  • Selamat pagi menjelang siang, jumpa kembali bersama sukamulya blog semoga ... read more
  • PP 43 Tahun 2014 Bagian Dua
  • Pada edisi jum'at 12 Desember 2014 dimana saya menulis seputar PP 43 Tahun ... read more
  • Potensi
  • Potensi Desa terbagi kepada 5 potensi umum : 1. Potensi Umum yang ... read more
    Recent Posts Widget

    Data Lengkap

    Data Lengkap
    #