KPU Pusat telah menetapkan 8 tahapan Persiapan dalam menjelang PEMILU 2014 ini, apa saja 8 tahapan persiapan tersebut ?
Berikut 8 tahapan Persiapan yang disampaikan oleh KPU Pusat.
1. Penataan Organisasi.
a. Penyusunan tata kerja KPU, KPU Provinsi dan KPU Kab/Kota pada tanggal 9 Juni 2012 s/d 9 Juni 2013 yang dilaksanakan...
Kepala Desa Rekomendasikan Untuk PPS dan Sekertaris PPS
Selamat pagi sobat semua, artikel kali ini masih seputar Penyelenggaraan Pemilu Anggota DPR, DPD dan DPRD 2014, dimana sudah diajukannya untuk Panitia Pemungutan Suara (PPS) Desa.
Hari ini Kepala Desa Sukamulya merekomendasikan Panitia Pemungutan Suara (PPS). Untuk PPS direkomendasikan oleh Kepala Desa dengan Nomor...
Daerah Pemilihan Anggota DPRD Untuk Kabupaten Sukabumi
Sesudah adanya Keputusan Komisi Pemilihan Umum Nomor : 104/Kpts/KPU/TAHUN 2013 tertanggal 9 Maret 2013 dimana ada 50 Kursi untuk 6 Daerah Pemilihan dengan jumlah penduduk 1.875848 Jiwa.
Dari ke 6 (enam) daerah tersebut yang di Kabupaten sukabumi, diantaranya :
SUKABUMI 1
- Cirenghas
- Cisaat
- Geger Bitu...
Partai Politik Yang Tidak Memenuhi Syarat
Hai sahabat semua kembali lagi kita sua dan semoga shaabat semua tidak bosan untuk selalu berkunjung ke Blog Sukamulya.
Pada artikel sebelumnya dimana saya menulis Penetapan Partai Politik dan ada 10 Partai Politik yang akan ikut di PEMILU 2014 nanti.
Sedangkan untuk artikel yang sekarang saya tulis sebaliknya,...
Penetapan Partai Politik 2014
Salam jumpa lagi sahabat semua, semoga tetap semangat dalam menjalankan segala rutinitas.
Persiapan PEMILU LEGISLATIF sudah mulai, artikel kali ini saya menulis seputar Partai Politik yang akan ikut pada PEMILU 2014.
Sesuai Keputusan Komisi Pemilihan Umum Nomor 05 / kpts / KPU / TAHUN 2013 tentang PENETAPAN PARTAI...
Sejarah Menulis Artikel Kesehatan
Salam jumpa sahabat semua, semoga saja selalu dalam keadaan sehat dan tetap semangat dalam menjalankan segala aktivitas.
O ya ketika kemarin sore saya berada di perpustakaan desa dalam rangka baca-baca buku secara tidak sengaja saya menemukan buku tentang "Tips dan trik Merawat Organ intim"
Buku Panduan Praktis Kesehatan...
Legislatif Di Pemilu 2014
Komisi Pemilihan Umum (KPU) telah menetapkan jumlah daerah pemilihan (dapil) dalam Pemilu 2014, sebanyak 2.438. Pada Pemilu 2009, ada 2.158 dapil.
KPU juga menetapkan 20.257 kursi untuk seluruh tingkatan seperti DPR, DPRD Provinsi dan DPRD kabupaten/kota. Untuk jumlah kursi DPR, KPU menetapkan 560 kursi. Jumlah ini...
Komisi B DPRD Jawa Barat kunjungi Desa Sukamulya
Anggota DPRD Provinsi Jawa Barat dari Partai Gerindra Dr Lina Ruslinawati melakukan kunjungan kerja ke Desa Sukamulya, tadi siang (14/03).
Anggota komisi B dari Partai Gerinda tersebut bertatap muka dengan warga Desa Sukamulya Kecamatan Caringin. Dalam acara tersebut juga hadir Kepala Desa Sukamulya, dari Kecamatan...
Alokasi Kartu JAMKESMAS
Jumpa lagi di sore yang cerah, bagi yang JJS selamat JJS saja semoga dapat sejuta kebahagiaan dan bagi yang tidak kemana-mana selamat istirahat saja.
Lanjut ke artikel ... pada artikel kali ini saya ingin mengupas seputar Kartu Jaminan Kesehatan masyarakat (JAMKESMAS), kartu JAMKESMAS untuk desa sukamulya sudah di...
Terancamnya Partai Demokrat
Partai Demokrat terancam tidak ikut Pemilu 2014 karena hingga kini mantan Ketua Umum Partai Demokrat, Anas Urbaningrum belum menyerahkan kepemimpinannya secara legal formal sebagai penandatangan yang sah atas calon anggota legislatif sementara.
Demikian dikemukakan oleh pengamat politik dari Universitas Gajah Mada,...
Pasangan Calon No. 4 Dapat Suara Terbanyak
Pasangan calon nomor urut 4, Ahmad Heryawan dan Deddy Mizwar, mendapatkan suara terbanyak pada Pemilihan Gubernur dan Wakil Gubernur Jawa Barat (Pilgub) 2013 dengan perolehan 6.515.313 suara atau 32,39 persen dari jumlah seluruh surat suara yang sah 20.115.423. Suara untuk Ahmad Heryawan – Deddy Mizwar unggul...